Wheel Loader adalah salah satu jenis alat berat yang umumnya digunakan untuk mengangkut atau memindahkan timbunan material menggunakan bucketnya. biasanya digunakan untuk memindahkan timbunan tanah, kerikil, atau sisa sampah perkebunan. Biasanya Wheel Loader mempunyai ukuran fisik yang lumayan besar, namun ada juga yang berukuran kecil yang biasa disebut Skid Steer Loader.

Untuk Velg yang digunakan Wheel Loader ini ada dua jenis tipe Velg, Yaitu tipe Tubeless dan tipe Ban dalam. Dan untuk tipe tubeless sendiri dibedakan lagi menjadi dua model, Yaitu model Congkel, Dan Model Ring yang dilengkapi dengan O-Ring
Berikut ini Contoh Velg Wheel Loader :
1. Tipe Ring Menggunakan Ban Dalam.

2. Tipe Tubeless Model Congkel.

3. Tipe Tubeless Model Ring.

Jika Anda Membutuhkan Velg Wheel Loader, atau Velg Alat Berat lainnya, Hubungi Kami.
PUTERA MEKAR
Menjual Velg Alat Berat, Dan Menyediakan Custom Velg Alat Berat